halaman7.com – India: Pebulutangkis Indonesia non Platnas Jonatan Christie melajuu ke final India Open 2026. Setelah di semifinal mengubur ambisi pebulutangkis Singapura Lon Kean Yew dengan dua gim langsung.
Dalam laga yang berlangsung di Arena Indira Gandhi, New Delhi, India, Sabtu 16 Januari 2025, Jonatan berhasil mengalahkan Lon Kean Yew dengan skor, 21-18, 22-20.
Di final Jonatan akan menghadapi pemenang antara Viktor Lai dari Kanada atau Lin Chun Yi dari China Taipe, yang hingga berita ini ditayang, masih bertanding. Dimana dalam gim pertama masih dimenangkan tunggal putra China Taipe.[andinova | red 01]

















